h. News Item (berita)
1. Ciri Umum:
a. Tujuan Komunikatif Teks (Communicative Purpose):
To inform readers, listeners, or viewers about events of the day which are considered newsworthy or important (memberitakan kepada pembaca, pendengar atau penonton tentang peristiwa-peristiwa atau kejadian-kejadian yang dipandang penting atau layak diberitakan).
b. Struktur Teks (Generic Structure):
· Newsworthy events: recounts the event in summary form (kejadian inti/menceritakan kejadian-kejadiannya dalam bentuk yang sangat singkat).
· Background events: elaborate what happened, to whom, in what circumstances (menjelaskan apa yang terjadi, siapa yang terlibat, dalam situasi bagaimana).
· Sources: comments by participants in, witnesses to and authorities expert on the event (komentar saksi kejadian, pendapat para ahli).
c. Ciri Kebahasaan (Linguistic Features):
· Informasi singkat tertuang dalam headline
· Menggunakan action verbs
· Menggunakan saying verbs, example say, tell, etc.
· Menggunakan kata keterangan, example badly injured, the most beautiful bride in the world, etc.
2. Contoh dan Struktur Teks:
Town ‘Contaminated
Newsworthy event
Post a Comment